
Lalu lewat lagi seorang tukang becak. Kembali Si A membisiki beonya "Ayo Beo, teriak,tukang becak, bego lu!" Si Beo mengikuti perintah majikannya, beo itu berteriak lagi, "Tukang becak, bego lu!"
Lalu lewat seorang pria berbadan besar, penuh tato dan menyeramkan, nampaknya preman.
Si A membisiki beonya lagi, "Ayo beo, teriak,preman, bego lu!!"
Si Beo menoleh ke arah majikannya Si A dan berkata :
"lu bego boss, kalo nyuruh kira-kira dong!! , gw ga' berani ah!".... hihihi